Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Bondowoso bersama Puskesmas Wonosari Kabupaten Bondowoso dalam rangka memperingati Hari Ibu pada tanggal 22 Desember 2022 melaksanakan kegiatan #Gerakan22KamiSayangIbu dan ini merupakan rangkaian kegiatan Gerakan Ibu Hamil (Bumil) Sehat yang dilaksanakan selama sepekan mulai tanggal 14 Desember 2022 sampai 22 Desember 2022. Acara #Gerakan22KamiSayangIbu dilaksanakan di Aula Puskesmas Wonosari dan dibuka...Read More