Category

Aneka Kegiatan
DINKES BONDOWOSO – Dinas Kesehatan Kabupaten Bondowoso mengadakan lomba Jambore Kader yang diikuti 100 kader Posyandu tingkat Kabupaten Bondowoso, Jambore Posyandu yang digelar di kantor Dinas Kesehatan Kabupaten Bondowoso. Jambore kader Posyandu ini bertujuan memberikan penghargaan serta meningkatkan keterampilan, wawasan dan pengetahuan kader dalam penyelenggaraan Posyandu. Sabtu 13 Agustus 2022. Dalam sambutan Kepala Dinas Kesehatan...
Read More
DINKES BONDOWOSO – Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Bondowoso melakukan imunisasi vaksin booster tahap 2 sesuai kebijakan Surat Edaran (SE) dari Direktorat Jenderal Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Kementerian Kesehatan Republik Indonesia, Nomor SR.02.06/C/3632/2022. Hal: Regimen Vaksinasi COVID-19 Dosis Lanjutan Kedua (Booster Ke-2) Bagi Sumber Daya Manusia Kesehatan (SDM Kesehatan) Senin, 8 Agustus 2022. Kepala Dinas Kesehatan...
Read More
DINKES BONDOWOSO – Dinas Kesehatan Bondowoso (Dinkes), Komisi IV DPRD Kabupaten Situbondo yang diketuai oleh H. Sahlawi beserta anggota Komisi IV melakukan kunjungan kerja ke Dinkes Kabupaten Bondowoso yang bertujuan untuk melakukan koordinasi peningkatan tugas dan fungsi pengawasan komisi IV DPRD di bidang kesehatan. Selain untuk mempererat silaturahmi, Komisi IV DPRD Situbondo juga membahas tentang...
Read More
BONDOWOSO – Bupati Bondowoso KH Salwa Arifin melaunching Bulan Imunisasi Anak Nasional (BIAN). Dalam kegiatan Launching Bulan Imunisasi Anak Nasional (BIAN) turut hadir Ibu Bupati Ny. Maemunah Salwa Arifin, Ibu Kepala Dinas (Kadis) Kesehatan Kabupaten Bondowoso Ny. Saidah M. Imron, Ibu Camat Tenggarang Ny. Rifki, dan sejumlah beberapa pejabat terkait. Launcing BIAN dilaksanakan Dinas Kesehatan...
Read More
DINKES BONDOWOSO – Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Bondowoso mendorong Rumah Sakit Umum (RSU) dr. H. Koesnadi segera menjadi rumah sakit tipe B pendidikan. Melalui Sekretaris Dinkes Agus Winarno , S.E., M.Si yang mewakili Kepala Dinkes dr. Mohammad Imron, M.MKes dalam kegiatan Citizen’s Charter “Menyampaikan beberapa masukan dan saran dari Kepala Dinas Kesehatan, perihal RSU dr....
Read More
DINKES BONDOWOSO – Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Bondowoso menyambut Tahun Baru Islam 1 Muharram 1444 Hijriah, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bondowoso beserta jajaran Organisasi Perangkat Daerah (OPD) dan Kecamatan, menggelar Khotmil Quran dan Doa Bersama  untuk Akhir dan Awal Tahun . Salah satunya Dinas Kesehatan Kabupaten Bondowoso  yang melaksanaan Khotmil Quran dan Doa Bersama Akhir Tahun,...
Read More
DINKES BONDOWOSO – Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Bondowoso menargetkan 58 desa sudah Open Defecation Free (ODF) tahun 2022. Sisanya 18 Desa ditargetkan bebas ODF tahun 2023 mendatang. Maka dari itu Dinkes Bondowoso aktif turun ke desa untuk melakukan verifikasi. Salah satunya di Desa Grujugan Lor Kecamatan Jambesari Darussolah Kabupaten Bondowoso pada Rabu, 27 Juli 2022....
Read More
DINKES BONDOWOSO – Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Bondowoso dalam rangka penurunan stunting di Kabupaten Bondowoso, Dinas Kesehatan Kabupaten Bondowoso bekerjasama dengan Ikatan Dokter Indonesia (IDI) cabang Bondowoso mengadakan seminar Tata Laksana Stunting untuk Dokter Umum pada Fasilitas Kesehatan, Selasa 19 Juli 2022. Kegiatan seminar yang dilaksanakan secara offline dan online melalui zoom di Aula Dinas...
Read More
DINKES BONDOWOSO – Memperingati Hari Bakti Dokter, Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Bondowoso memberikan pelayanan KB Vasektomi secara gratis. Operasi vasektomi dilakukan pada Rabu, 27 Juli 2022 di Rumah Sakit NU Bondowoso. Pada Kegiatan ini, 12 sampai 13 orang mendapatkan pelayanan KB MOP atau Vasektomi secara gratis. Pelayanan KB ini berkat kerjasama IDI Bondowoso dengan Dinas...
Read More
DINKES BONDOWOSO – Dinas Kesehatan Bondowoso bersama dengan Komisi IV DPRD mengunjungi seluruh Puskesmas se-Kabupaten Bondowoso yang bertujuan untuk menampung aspirasi dari para Nakes (Tenaga Kesehatan) yang merupakan ujung tombak dimasa pandemi Covid-19. Senin, 27 – 30 Juni 2022. Komisi IV DPRD dalam agenda kunjungan terakhirnya menyempatkan diri untuk mengunjungi beberapa puskesmas, diantaranya Puskesmas Botolinggo,...
Read More
1 2 3 4 8

Pengunjung

41292
Hari ini : 1
Hits Hari ini : 110
Total Hits : 675103