Category

Berita
BONDOWOSO – Komisi IV DPRD Bondowoso yang dipimpin ketuanya, Ady Kriesna, SH kunjungan kerja (kunker) dan monitoring Puskesmas Jambesaridarussolah dan Puskemas Cermee Senin (7/2). Komisi IV DPRD melakukan evaluasi terhadap Puskesmas Jambesaridarussolah dan Puskesmas Cermee. Rombongan Komisi IV DPRD Bondowoso didampingi oleh kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) dr. Mohammad Imron, M.MKes. Komisi IV juga memberikan motivasi...
Read More
Dalam rangka evaluasi tahun anggaran 2021, Komisi IV DPRD Kabupaten Bondowoso mengadakan kunjungan kerja ke Dinas Kesehatan Kabupaten Bondowoso untuk melihat dan mengevaluasi secara langsung baik itu pelayanan, sarana dan prasaran, dan kinerja yang ada di Dinas Kesehatan Kabupaten Bondowoso. Kunjugan kerja ini dilaksanakan pada tanggal 18 Januari 2022 di Aula Nirmala Bhakti Dinas Kesehatan...
Read More
Pada Hari Sabtu (24/12/2021) Dharma Wanita Persatuan Dinas Kesehatan Kabupaten Bondowoso (DWP Dinkes Bondowoso) mengadakan kegiatan Rapat Anggota dan Peringatan Hari Ibu yang dilaksanakan di Aula Nirmala Bhakti Dinas Kesehatan Bondowoso. Acara ini dihadiri oleh seluruh anggota DWP Dinkes Bondowoso yang dimulai dengan pengarahan oleh Ibu Ketua DWP Dinkes Bondowoso yaitu Ibu Hj. Nursaidah Imron....
Read More
Selasa (24/8/2021) Dinas Kesehatan dan KORPRI Kabupaten Bondowoso mengadakan bakti sosial untuk memperingati HUT RI Ke-76 berupa santunan pada keluarga ASN yang telah meninggal dunia pada periode Januari sampai dengan 16 Agustus 2021. Acara ini diawali dengan sambutan oleh Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Bondowoso, dr. Mohammad Imron, M.MKes. Kemudian dilanjutkan dengan sambutan oleh Wakil Ketua...
Read More
Pada Hari Senin (10/05/2021) Dinas Kesehatan Kabupaten Bondowoso mengadakan press release mengenai kondisi terkini covid-19 di Kabupaten Bondowoso yang dilaksanakan di Aula Nirmala Bhakti Dinas Kesehatan Kabupaten Bondowoso. Press release ini dihadiri oleh Kepala Dinas Kesehatan Bondowoso Kabupaten Bondowoso, dr. Mohammad Imron, M.MKes, Sekretaris Dinas Kesehatan Bondowoso, plt.kabid P2P Surveilans dan Imunisasi Kabupaten Bondowoso, dan...
Read More
Hari TBC Sedunia yang diperingati setiap tanggal 24 Maret dimeriahkan dengan pelaksanaan Sosialisasi dan Skrining di Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIB Kabupaten Bondowoso. Kegiatan ini diramaikan oleh para tenaga kesehatan yang berasal dari Dinas Kesehatan Kabupaten bondowoso, Puskesmas se-kabupaten Bondowoso serta tim dari Pokja TB-HIV yang baru saja launching pada 10 Maret 2021 lalu. Dengan menerapkan...
Read More
Kamis (16 Maret 2021) PPNI (Persatuan Perawat Nasional Indonesia) Bondowoso mengadakan Uji Kompetensi Kenaikan Jenjang Jabatan Fungsional Perawat dan Terapis Gigi dan Mulut yang bertempat di Gedung Sekretariat PPBI Kabupaten Bondowoso. Dasar dilakukan kegiatan ini adalah : a. UU Nomor 5 tahun 2014 b. PermenPAN no. 35/2019 (Perawat) c. Permenpan no.37/2019 (TGM) d. Permenkes Nomor...
Read More
Rabu (9/3/2021) Dinas Kesehatan Bondowoso mengadakan pertemuan dalam rangka evaluasi penatausahaan keuangan. Narasumber untuk acara ini adalah Kabid Perbendaharaan BPKAD, Nazaruddin, S.E., M.Si, dan Kabag Pengadaan Barang dan Jasa, Azas Suwardi, S.E., MM yang dipimpin oleh Kepala Dinas Kesehatan Bondowoso, dr. Mohammad Imron, M.MKes didampingi Sekretaris Dinas Kesehatan Bondowoso, Bapak Achmad Gazali, S.Sos, MM. Acara...
Read More
Selasa (22/2/2021) Dinas Kesehatan Kabupaten Bondowoso mengadakan pertemuan dengan beberapa lintas sektor terkait sasaran vaksinasi covid-19 Kabupaten Bondowoso yang dilaksanakan di Aula Nirmala Bhakti Dinas Kesehatan Kabupaten Bondowoso. Pertemuan ini disambut oleh Kasie Surveilans dan Imunisasi Kabupaten Bondowoso, Bapak Tuhu Suryono, S.Kep. Kemudian dilanjutkan pengarahan dan penyampaian visi misi oleh Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Bondowoso,...
Read More
            Wakil Bupati Bondowoso dan Tim Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintahan (SAKIP) Kabupaten Bondowoso melaksanakan Monitoring Evaluasi Inovasi dan Kinerja Pelayanan Publik di Dinas Kesehatan Bondowoso pada Selasa, 16 Februari 2021. Kegiatan ini merupakan rangkaian jadwal monitoring evaluasi Bapak Bupati dan Tim Kabupaten kepada setiap Perangkat Daerah di Kabupaten Bondowoso....
Read More
1 6 7 8 9 10 16

Pengunjung

41541
Hari ini : 1
Hits Hari ini : 421
Total Hits : 834013